Game Pick-Up Topics Video

Aditya Rai’s Game Room #2: NeoGeo CD Front Loader

Aditya Rai’s Gameroom adalah segmen santai untuk membicarakan berbagai hal yang berhubungan dengan dunia Game Retro. NeoGeo CD memiliki image yang kuat sebagai mesin game berbasis CD dengan waktu loading data yang lama. Di video ini bisa dilihat apakah image negatif itu sangat berpengaruh terhadap konsol yang sebenarnya memiliki banyak positif dan cocok untuk kolektor yang ingin memulai mengumpulkan konsol game NeoGeo.

Read More
Game Pick-Up Topics Video

Aditya Rai’s Game Room #1: PlayStation 2 BB Pack

Aditya Rai’s Gameroom adalah segmen santai untuk membicarakan berbagai hal yang berhubungan dengan dunia Game Retro. Dari sekian banyak versi PlayStation 2 yang rilis di pasaran, PlayStation 2 BB Pack menjadi versi PlayStation 2 yang tergolong unik karena sudah termasuk HDD unit dan modemnya. Episode perdana dari segmen ini berbicara santai mengenai fitur apa saja yang dimiliki PlayStation 2 tipe ini.  

Read More